Rawat Keindahan Kuku – Kuku adalah bagian yang sangat jarang dipedulikan oleh banyak wanita, padahal bagian tangan merupakan bagian tubuh paling sering kita gunakan. Benar tidak ? Salah satu hal yg seharusnya tidak anda lakukan adalah menggigit kuku, karena bisa menyebabkan perkembangan bakteri sehingga menyebabkan infeksi serius.
Ada beberapa ciri – ciri kuku yang rusak dan sangat membutuhkan perawatan dengan intensif, contohnya:
* Adanya perubahan warna pada bagian kuku, seperti lebih gelap & sekilas seperti menguning.
* Cara melengkung di bagian ujung kuku terlalu berlebih.
* Kuku yang terlalu tipis / tebal sangat tidak baik.
* Antara daging disekitar kuku terpisah dan terlihat jelas.
* Kadang terjadi pembengkakan karena bagian ujung kuku terlalu lebar sehingga merobek daging disekitarnya.
Lalu jika beberapa / bahkan semua ciri diatas ada pada kalian, apa yang harus dilakukan ? Anda akan merasa sangat terbantu dengan panduan merawat keindahan serta kesehatan kuku dibawah ini.
Cara Mudah Rawat Keindahan Kuku Agar Sehat
- Jaga Kebersihan Kuku
Menjaga kebersihan merupakan bagian kesehatan yang paling utama dalam banyak kategori kesehatan bukan cuma kuku saja. Kondisi agar tetap kering sangat penting bagi kuku kalian, karena berada didalam air terlalu lama menyebabkan kuku lebih mudah terbelah. Menjaga kesehatan kuku bisa dengan pergi meni pedi, pada saat kuku kita dirawat. Kita bisa menghabiskan waktu kita dengan bermain taruhan bola di bandar sbobet online terpercaya.
- Memberikan Vitamin
Bagian kulit kuku juga merupakan bagian tubuh yang memerlukan vitamin, anda bisa mendapatkannya dari beberapa dokter / klinik kecantikan lainnya. Sehingga kuku kalian tetap mendapatkan asupan vitamin yg memberikan efek cerah / mengkilap / bersih sepanjang hari.
- Jangan Gunakan Pelapis Warna
Pelapis warna / kutek sangat tidak baik untuk kuku anda, karena menutup aliran pernafasan mereka. Jika memang anda ingin sekali tampil cantik dengan warna cerah di kuku maka jangan membiarkan nya terlalu lama.
- Selalu Memotong Kuku
Menjaga panjang kuku anda dengan ideal sangat baik, agar tidak melukai bagian tubuh anda sendiri atau disekitar kalian. Semakin besar kuku maka akan semakin besar juga kemungkinannya untuk merobek bagian daging disekitar. Oleh sebab itu pastikan dalam 2 minggu sekali kamu selaku memotong bagian kuku sehingga tidak terlalu panjang dan lebar.